1. Program informasi adalah segala jenis siaran yang tujuannya untuk memberikan tambahan pengetahuan (informasi) kepada khalayak audien.Program informasi dapat dibagi menjadi dua, yaitu :a. Hard News (berita keras) adalah segala informasi penting dan menarik yang harus segera ditayangkan oleh media penyiaran karena sifatnya yang harus ditayangkan agar dapat diketahui khalayak secepatnya.Program yang masuk ke dalam kategori berita keras, antara lain …
Read More »ILMU KOMUNIKASI
Perilaku Konsumen
Oleh : Cut Mirayana Penulis adalah Mahasiswa Ilmu komunikasi Universitas Syiah Kuala Banda Aceh A. Pengertian komunikasi Pemasaran Pemasaran adalah proses mempengaruhi dalam mempromosi suatu proses praktek periklanan karena konsep dari komunikasi pemasarana ialah komunikasi sebagai suatu proses mempengaruhi dan merubah sikap/pola pikir . Konsepnya memberikan kepuasan kepada konsumen.Pemasaran merupakan salah satu kegitan pokok perusahaan untuk dapat mempertahankan kelangsungan hidupnya …
Read More »