Kualitas air termasuk faktor yang paling menentukan dalam budidaya ikan mas. Sumber air yang baik dalam pembenihan dan pembesaran ikan mas adalah pada suhu 25 – 300C, oksigen terlarut (DO) di atas 3 ppm, pH 6,7 – 8,0, dan amoniak 0,1 ppm (Hernowo, 1995). Menurut (Herlina, 2002) kualitas air yang …
Read More »