SUSUNAN GAS HIDRAT DI LINGKUNGAN BAHARI/ LAUT

Di alam, carbon organic dari proses penguraian dari organisme yang mati dikonversikan kedalam metana dengan 2 cara. Secara biogenecal ( dengan bakteri ) dan termogenical ( pemanasan ). Bakteri yang hidup di sediment laut hidup dengan mengkonsumsi carbon organik dari sisa sisa oeranisme yang telah mati pada sediment. Aktivitas bakteri ini terjadi pada 10 meter di atas dasar laut. reaksi reaksi tersebut dihasilkan melalui tahap tahap yang berbeda yaitu oksidasi bakterial reduksi sulfat bakterial , fermentasi bakterial, dan reduksi carbonate bakterial.