KARYA TULIS ILMIAH

Dampak Bullying Terhadap Kesehatan Mental Remaja

Dampak Bullying Terhadap Kesehatan Mental Remaja

Dampak Bullying Terhadap Kesehatan Mental Remaja Abstrak Tindakan bullying merupakan penggunaan kekrasan, ancaman, maupun paksaan untuk mengintimidasi seseorang. Bullying ada bebrapa jenis yaitu bullying secara verbal, fisik, maupun secara sosial. Bullying sudah sering terjadi di kalangan remaja. Perilaku bullying di kalangan remaja yang kerap terjadi seperti mengancam, mengejek, menghina hingga …

Read More »

Kutu Kepala (Pediculosis Capitis)

kutu kepala

Pediculosis capitis atau yang disebut dengan kutu kepala/ head lice adalah serangga kecil yang menghisap darah dari kulit kepala manusia. Penyakit ini biasanya sering ditemukan pada anak-anak. Pediculosis capitis bisa menular melalui perpindahan langsung serangga dari satu  rambut ke rambut yang lain. Memiliki kutu kepala bukanlah tanda seseorang itu memiliki …

Read More »

Kehamilan Kosong (Blighted Ovum)

kehamilan kosong

Kehamilan kosong atau yang lebih dikenal sebagai blighted ovum/ anembryonic pregnancy terjadi ketika embrio gagal berkembang padahal sel telur sudah berhasil dibuahi dan tertanam serta kantung kehamilan juga sudah terbentuk dan berkembang. Blighted ovum terjadi saat trimester pertama. Ketika dokter telah menyatakan diagnosa kehamilan kosong ini, maka kehamilan tidak bisa …

Read More »

KONSEP DESAIN PENELITIAN

KONSEP DESAIN PENELITIAN Oleh : H. Kuntoro Guru Besar Ilmu Biostatistika dan Kependudukan Fakultas Kesehatan Masyarakat Unair I. PENDAHULUAN Penelitian merupakan aktivitas ilmiah yang bermanfaat dalam pengembangan keilmuan. Dalam penelitian unsur kecermatan dan langkah yang sistematis memegang peranan yang penting. Hal tersebut banyak membantu dalam upaya untuk menemukan suatu fenomena …

Read More »