PERBANDINGAN MOTOR 4 LANGKAH DAN 2 LANGKAH

  • ü MOTOR 4 LANGKAH

Keuntungan :

  • – efisien dalam penggunaan bahan bakar, karena kerugian gas yang terbuang kecil sekali dibandingkan dengan mesim dua langkah.
  • – Motor bekarja lebih halus pada putaran rendah.
  • – Perolehan tenaganya maksimum karena proses kerja disetiap langkah berlangsung satu langkah penuh, yang menghasilkan tenaga maksimum.
  • – System pelumasan relative lebih sempurna sehingga lebih awet.

Kerugian :

  • – Konstruksinya rumit karena komponenya lebih banyak.
  • – Memerlukan silinder yang lebih banyak agar mesin dapat bekerja lebih halus.

  • ü MOTOR 2 LANGKAH.

Keuntungan :

  • – mesin bekerja lebih halus dengan jumlah silinder yang sedikit.
  • – Konstruksinya lebih sederhana.

Kerugian :

  • – pembuangan gas kurang sempurna, karena langkah buang berlangsung kira – kira setengah dari motor 4 langkah.
  • – Motor bekerja tidak teratur pada putaran rendah.
  • – Pelumasan kurang sempurna pada dinding silinder, karena letak saluran buangnya yang panas berada ditengah bagian silinder.
  • – System pelumasan yang relatif kurang sempurna, sehingga komponen – komponennya tidak awet.